06 November 2013

Oleh-oleh dari Australia



Asyikkk dapat oleh-oleh dari Ayahnya Dik Alitho dan Dik Alitha serta Mas Ageng. Ada gantungan kunci dan cokelat yang enak. Terima kasih, ya oleh-olehnya.

Meja untuk si Lepti


Asyiiiikkk, sudah punya meja untuk si Lepti yang dapat dibawa kemana saja. Ho ho ho senangnya karena tidak perlu repot mem injam meja orang lain atau merasa susah jika tidak ada meja dan harus bekerja dengan si Lepti. Lumayan deh, ada kipasnya dan mejanya juga tidak mudah goyah, kelihatannya kokoh khan. Mari kita bekerja dengan semangat untuk masa depan yang lebih baik, amin.

Mereka yang [Sudah Tidak] di GE

Perpisahan dengan Ajeng Handayani.

Bersama teman se-bis yang semakin sedikit sebelum mereka dipindahkan ke pemasaran cabang.

Bersama Agus Supriatna alias Bule saat dia pamitan untuk terakhir kalinya di kantor, hiks hiks. Teman seperjuangan sejak bersama di GE.